Minggu, Juli 12, 2009

Toko merah - Bangunan cagar budaya







Bangunan Toko Merah yang berada dalam kawasan Kota Tua Jakarta adalah salah satu bangunan cagar budaya dibawah pengawasan Pemda DKI Jakarta. Bangunan yang dibangun pada tahun 1730 oleh Gustaaf Willem Baron Van Imhoff, mantan Gubernur Jenderal VOC tahun 1743 - 1750 pada saat sekarang ini keadaannya sangat memprihatinkan dan tidak terawat.

Dibutuhkan peran yang lebih besar dari Pemda DKI Jakarta untuk melestarikan bangunan - bangunan cagar budaya yang terdapat di Jakarta.

0 comments: